culture
-
Keceriaan Baby Shower di Bennekom, Belanda
Baby Shower di Bennekom. Pagi itu tiba-tiba ada pesan masuk di dalam kotak pesan Whatsapp “nanti sore sekitar jam 5 kita jalan ke pasar malam yang dekat rumah ya,” isi pesan Arif. Saya yang sedang harus rajin jalan dengan mudahnya mengiyakan ajakannya. Karena siang itu saya sedang di kampus. Akhirnya pukul 3 sore saya kembali ke rumah dan mempersiapkan diri untuk pergi jalan Bersama Arif. Saya segera memasang seragam olahraga saya, baju kaos, jaket WUR dan celana olahraga. Setelah selesai bersiap, kami pun siap untuk jalan. Arif ternyata mengajak Dodi untuk pergi ke pasar malam. Kami sudah mempersiapkan sepeda dan mengayuh sepeda. Setibanya disana pasar malam belum buka. Kami bertanya…
-
Tempat Foto dengan Kostum Khas Belanda
Foto dengan kostum Belanda menjadi hal yang tidak boleh terlewat. Selama ini saya hanya mengenal Volendam, sebagai tempat foto baju tradisional. Namun usut punya usut ada beberapa lokasi yang menyediakan foto dengan baju tradisional. Harga yang dipatok bervariasi, saya akan menjelaskan beberapa opsi untuk foto kostum tradisional dibawah ini. Foto di Fotozwarthoed, Volendam Tempat foto ini sudah menjadi langganan para turis Indonesia saat berkunjung ke Belanda. Lokasinya terletak di Desa Volendam, yang tak jauh dari Amsterdam. Sekitar 30 menit perjalanan dari Amsterdam Centraal. Kita bisa pergi kesana dengan menggunakan bis nomor 316 atau 314 menuju Volendam atau Edam. Sebenarnya di desa Volendam banyak tempat yang menyediakan berfoto dengan kostum tradisional.…
-
Dampak Perubahan Iklim di Sekitar Kita
Sering mendengar tentang Global Warming atau Climate Change? Jangan cuma asal tahu kata tersebut, tapi coba pahami pengertiannya dan melakukan pencegahan terhadap hal-hal tersebut.Selamatkan bumi dari sekarang, mulai dari diri sendiri! Apa sajakah penyebab perubahan iklim? Perubahan iklim terjadi akibat adanya peningkatan gas rumah kaca. Gas rumah kaca (greenhouse effect) merupakan suatu keadaan yang timbul akibat semakin banyaknya gas yang dibuang ke lapisan atmosfir kita yang memiliki sifat penyerap panas yang ada, baik yang berasal dari pancaran sinar matahari maupun panas yang ditimbulkan akibat dari pendinginan bumi, radiasi solar dan radiasi panas tersebut kemudian dipancarkan kembali ke permukaan bumi. Kegiatan manusia bisa menjadi kontribusi peningkatan gas rumah kaca (terbesar dalm…
- 2012, culture, festival, fishing tournament, lovely december, sail, south sulawesi, sulawesi selatan, takabonerate, toraja, tour de toraja, visit
Calender Event Visit South Sulawesi 2012
Calender Event “Visit South Sulawesi 2012” South Sulawesi government incentive to promote the region in the fields of culture, nature and art. Because of that, government make that the schedule event will be held in South Sulawesi. Some of them are pre-eminent event. So, what are you waiting for to come to South Sulawesi? Makassar Indonesia Channel South Sulawesi Art and Culture Festival Kemilau Sulawesi 2012 Chinese Nusantara Festival International Dragon Boat Festival Tana Toraja Dan Toraja Utara Tour de Toraja Lovely December 2012 Luwu Utara dan Toraja Utara International Rafting Open Gowa Asean Youth Camping Bulukumba Phinisi Festival Maros Butterfly Exotic Bone Bajo Festival Kep. Selayar International Fishing Tournament…